IMPLEMENTATION OF MOTT-SN PROTOCOL IN HOME SECURITY SYSTEM USING MICROCONTROLLER NODEMCU

Isi Artikel Utama

Kevin Suharto
Mohammad Fajar
Hasniati

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan protokol komunikasi MQTT-SN pada sistem keamanan rumah berbasis mikrokontroller NodeMCU yang memungkinkan pengembangan sistem berbasis IoT ekonomis. Pengumpulan data dilakukan melalui studi literatur dan eksperimen. Sistem keamanan rumah hasil rancangan terdiri dari MQTT-SN client, MQTT-SN Gateway dan MQTT broker. Aplikasi sistem keamanan rumah yang dirancang berjalan di atas perangkat Smartphone Android. Hasil evaluasi sistem dengan jumlah node 2 hingga 10 node terlihat bahwa protokol MQTT-SN memiliki performa QoS seperti delay, packet loss dan throughput yang cukup baik dan dapat diterima. Pengiriman rata-rata ukuran data MQTT-SN lebih kecil daripada protokol MQTT. Selain itu, sistem keamanan rumah yang dirancang berhasil mengirimkan notifikasi ke perangkat handphone user sebagai respon adanya deteksi pergerakan di sekitar titik-titik lokasi sensor yang dipasang.

Rincian Artikel

Sitasi
Suharto, K., Fajar, M., & Hasniati. (2021). IMPLEMENTATION OF MOTT-SN PROTOCOL IN HOME SECURITY SYSTEM USING MICROCONTROLLER NODEMCU. KHARISMA Tech, 16(1), 69-79. Diambil dari https://jurnal.kharisma.ac.id/kharismatech/article/view/152
Bagian
Articles

Artikel dari penulis yang sama yang paling banyak dibaca

<< < 1 2 3 > >>